Seseorang akan tahu tanda zodiaknya berdasarkan kedudukan matahari pada tanggal kelahirannya. Misalnya, orang yang lahir awal bulan sesember akan berzodiak Sagitarius, Karena pada tanggal tersebut matahari berada diwilayah rasi bintang Sagitarius. Kedudukan matahari sendiri dibedakan antara waktu tropikal dan waktu sideral yang menyebabkan terdapat dua macam zodiak, yaitu zodiak tropikal dan zodiak sideral. Sebagian besar para astrolog Barat menggunakan zodiak tropikal sebagai ramalannya.
Gambar logo tanda zodiak












0 comments:
Post a Comment